'Aisyiyah

Gerakan Perempuan Muslim Berkemajuan

Berita
PCA Sawangan Berkeliling Untuk Menyampaikan Santunan Yatim dan Lansia Ke Ranting
11 April 2020 10:52 WIB | dibaca 605

Pimpinan Cabang 'Aisyiyah Sawangan hari ini melaksanakan kegiatan  keliling ke ranting yang ada  di Sawangan untuk menyampaikam santunan Yatim dan Lansia, serta bingkisan untuk Guru TK. Salah satu desa yag dikunjungi adalah Desa Krogowanan.

PCA Sawangan

 

Santunan kepada Lansia

Shared Post:
Berita Terbaru
Berita Terkomentari