Pendampingan Input Data Sistem Informasi Management Aset Muhammadiyah
31 Januari 2022 21:48 WIB | dibaca 200

Sabtu, 29 Januari 2022. Bertempat di SMK Muhammadiyah 2 Muntilan. Pelaksanaan Pendampingan input data SIMAM (Sistem Informasi Management Aset Muhammadiyah) Gelombang 1 untuk 68 BA 'Aisyiyah yang telah memiliki akun dari PWM Jateng.
Peserta SIMAM
LPPA Kab. Magelang